RAPAT PELAKSANAAN PENCEGAHAN DAN PENURUNAN STUNTING 2022

0

Sampit, 2 Agustus 2022. Bappelitbangda bersama DP3AP2KB, Dinas Kesehatan dan Instansi Terkait melaksanakan rapat Pelaksanaan Pencegahan dan Penurunan Stunting pada gedung rapat Sei. Mentaya Bappelitbangda.

Kepala Bappelitbangda menyebutkan Capaian Prevalensi Stunting pada tahun 2021 menurut data SSGI adalah 24.4%. Tahun 2021, target penurunan stunting sebesar 21,1% belum tercapai karena prevalensi stunting masih 24,4%. Untuk mencapai 14% di tahun 2024, masih perlu penurunan prevalensi stunting sebesar 24,4% – 14% = 10,4% dalam 3 tahun. Target penurunan stunting per tahun sampai 2024 harus lebih besar dari 10,4%/3 tahun = 3,13% pertahun.

TARGET
201920202021202220232024
27,7%24,1%21,1%18,4%16%14%
target Prevelensi Stunting RPJMN

Berikut paparan :

Paparan Kepala Bappelitbangda

Paparan Kepala DP3AP2KB

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *